Ketoprak adalah makanan yang berasal dari Jakarta salah satu jenis makanan khas Indonesia dengan menggunakan ketupat yang mudah dijumpai. Biasanya ketupat dijajakan menggunakan kereta dorong yang bentuknya khas di jalan-jalan atau di kaki lima.
Komponen utamanya adalah tahu, bihun, ketimun, tauge dan bisa juga pakai telur rebus yang dilengkapi dengan saus kacang, kecap, dan taburan bawang merah goreng. Dapat pula dihidangkan dengan tambahan kerupuk atau emping melinjo. Beberapa versi ada pula yang menyertakan tempe sebagai komponennya. Harganya sekitar 5000 - 10000 rupiah per porsi.
Gerobak Ketoprak
Dapur Racik Bumbu
Ketoprak
15 x 21 cm
Watercolor and pencil on paper
2012
@agapratama
3 comments:
jadi ingat karya Bang Widiyatno: Ketoprak Rules :)
iya, haha saat gambar ini juga aku teringat karya mas wid, cuma ceritanya beda, ketoprak ini bercerita saat aku masih SMA di tempat nongkrong bareng hehe.
harga yang ekonomis sekarang udah 6rb/porsi
Post a Comment